Instalasi CMS Joomla

Berikut adalah cara atau langkah-langkah menginstal CMS Joomla :
  1. Download CMS joomla dan pilih sesuai kebutuhan.
  2. Extract File CMS Joomla yang sudah didownload ke dalam folder (sesuaikan dengan sistem operasi dan folder dimana Anda menginstal xampp)
D:\XAMPP\htdoct untuk Windows kemudian /var/www/html untuk pengguna Linux
Note : untuk menghindari tergabungnnya file root dengan file joomla, sebagaiknya buat folder baru, contoh kita akan membuat folder dengan nama “cross”.
  1. Kemudian arahkan web browser anda ke alamat Http://localhost/phpmyadmin untuk membuat  database yang nantinya akan digunakan untuk CMS joomla, berikut diberi nama  “joomlacross”.
    Bhinekanews.com - Create Database

  2. Arahkan web browser ke ke folder dimana anda mengextract cms joomla tadi yaitu http://localhost/cross/ selanjutnya akan tampil seperti ini.
  3. Pilih bahasa, kemudian pilih next

    Bhinekanews.com - Language CMS joomla
















  4. Pre Instalasi next
    Bhinekanews.com - Pre Instalation
  5. Lisensi next
  6.  Database configurasi, sesuaikan dengan database sistem anda dan nama database yang telah anda buat tadi kemudian next.
    Bhinekanews.com - Configurasi Database
  7. FTP configurasi, jika anda akan menggunakan ftp lanjutkan dengan next,
    Bhinekanews.com - FTP Configurasi
  8. Main configurasi, next 
    Bhinekanews.com - Main Configuration

  9. Finis, disini kita dianjurkan untuk menghapus folder install ada rename folder instal untuk menghindari terjadinya reinstall pada sistem cms joomla Anda.
    Bhinekanews.com - Delete Folder Instalation

  10. Terakhir jika folder instalation sudah di rename, arahkan browser anda ke halaman http://localhost/cross/
   11. Jika semua tahap diatas diikuti dengan benar, maka hasilnya akan tampak seperti ini.



Bhinekanews.com - Finis Joomla Instalation

Kalau masih bingung, bisa melihat videonya di sini



















0 komentar:

Posting Komentar